Ingin Rayakan 17 Agustus dengan Lomba yang Seru dan Menarik? Berikut 10 Ide Lomba Beserta Cara Bermainnya

- 27 Juli 2022, 10:28 WIB
 Kumpulan ide lomba 17 Agustus dalam perayaan HUT Kemerdekaan RI ke-77 cocok untuk referensi lomba di sekolah, desa, dan kota.
Kumpulan ide lomba 17 Agustus dalam perayaan HUT Kemerdekaan RI ke-77 cocok untuk referensi lomba di sekolah, desa, dan kota. /Pixabay.com/ InfonesiaNatureID.

KABARLAMPUNGSELATAN.COM - Beberapa hari lagi negara Indonesia, negara yang kita cintai akan merayakan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) yang ke-77.

HUT RI akan dirayakan setiap tanggal 17 Agustus disetiap tahunnya. Untuk tahun 2022 HUT RI akan dilaksanakan dan dirayakan pada Rabu, 17 Agustus 2022.

Dalam merayakan HUT RI dapat dilakukan dengan banyak cara, salah satunya dengan mengadakan lomba-lomba.

Perayaan HUT RI dengan mengadakan bermacam lomba sudah menjadi tradisi disetiap tahunnya, tetapi semenjak hadirnya pandemi Covid-19, banyak masyarakat Indonesia yang tak bisa melaksanakan perlombaan.

Baca Juga: Apa yang Dimaksud Dengan HAKI atau Hak Kepemilikan Intelektual? Ini Dia Pengertian dan Fungsinya

Akibat dari itu, perayaan HUT RI dua tahun belakangan ini bisa dikatakan sangat sepi, karena adanya aturan dari pemerintah untuk menjaga jarak dan meminimalisir penularan virus corona.

Berikut Pikiran-Rakyat.com sudah merangkum 10 ide kegiatan lomba yang bisa dijadikan referensi untuk merayakan 17 Agustusan yang dikutip dari berbagai sumber.

1. Joget Balon Berkelompok

Cara main: Peserta melakukan berkelompok sebanyak lima orang, kemudian mengapit balon yang sudah ditiup.

Halaman:

Editor: Muhammad Ditya Rizki

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah