Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa Lagu Nasional Ciptaan Ismail Marzuki

- 5 Agustus 2022, 17:49 WIB
Bendera Indonesia berkibar dengan gagah.
Bendera Indonesia berkibar dengan gagah. /Pixabay/reinaldoreinhart/

KABARLAMPUNGSELATAN.COM - Lagu Rayuan Pulau Kelapa termasuk salah satu bagian dari lagu Nasional Indonesia.

Lagu Rayuan Pulau Kelapa ini bisa menjadi alternatif pilihan yang dibawakan saat pelaksanaan upacara Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) di setiap tanggal 17 Agustus.

Lagu Rayuan Pulau Kelapa ini adalah lagu yang diciptakan oleh Ismail Marzuki.

Baca Juga: Lirik Lagu Nasional Indonesia - Lagu Nyiur Hijau

Lagu Rayuan Pulau Kelapa ini merupakan lagu yang mempunyai arti bahwasannya begitunya banyak macam-macam flora dan fauna yang ada di Indonesia serta gambaran suasana aman tentram di Indonesia.

Lagu Rayuan Pulau Kelapa ini juga menceritakan pulau-pulau yang terbentang di Indonesia dari Sabang sampai Merauke.

Bagi kamu yang ingin mengetahui lirik lagu dari Rayuan Pulau Kelapa, bisa simak liriknya pada artikel dibawah ini.

Baca Juga: Lirik Lagu Desaku yang Kucinta Lagu Nasional Ciptaan L. Manik

Lirik lagu Rayuan Pulau Kelapa

Halaman:

Editor: Muhammad Ditya Rizki

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini