Pantangan Malam Satu Suro, Minggu 30 Juli 2022, Jangan Lakukan Hal Ini Jika Tidak Mau Sial

- 27 Juli 2022, 10:58 WIB
5 mitos malam satu Suro yang dipercaya masyarakat Jawa
5 mitos malam satu Suro yang dipercaya masyarakat Jawa /Pixabay/558124/

KABARLAMPUNGSELATAN.COM - Malam satu suro jatuh pada hari Minggu, 30 Juli 2022. Waktu ini sering dikaitkan dengan hal-hal mistis yang mengerikan.

Malam satu suro merupakan hari pertama penanggalan Jawa yang diartikan sebagai malam suci.

Ada banyak legenda yang dipercaya orang Jawa akan membawa sial jika dilanggar.

Berikut larangan pada malam satu suro yang menurut tradisi Jawa harus dihindari.

Baca Juga: Tiket Persib vs Madura United Wajib Beli Secara Online, Begini Cara Pemesanan Tiketnya

1. Tidak ada perjalanan jauh

Menurut ahli paranormal bernama Fitka, orang tidak boleh keluar rumah pada malam 1 Suro.

"Kalau memang tidak penting, jangan keluar rumah," katanya.

Hal ini dikarenakan banyak energi negatif yang keluar pada malam hari yang diperkirakan akan berbahaya bagi manusia.

Halaman:

Editor: Arief Erviansyah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah